September 5, 2011

Tips Sederhana Mendidik Anak

Tips sederhana mendidik anak


*Memberi nama yang baik. Nama panggilan yang kurang baik akan menyebabkan anak malu dan rendah diri.

*Dengarkan
cerita anak. Sebab, cerita itu takkan dapat didengar lagi pada masa yang akan datang.

*Pandanglah anak dengan kasih sayang. Dengan demikian, mereka akan lebih percaya diri.

*Hargailah permainan anak. Dalam waktu yang sama mereka juga akan menghargai barang-barang orang tua.

*Berikan penghargaan setiap anak berbuat kebaikan dan memberi peringatan jika berbuat salah.

*Hindari membuang barang kesayangan mereka meski sudah rusak. Kalau terpaksa dilakukan mintalah persetujuan darinya.

*Tunjukkan mereka cara menenangkan diri. Karena, mereka akan menirunya di masa yang akan datang.

No comments:

Post a Comment

Di Atas Langit Masih Ada Langit.

Blog ini masih banyak kekurangan, maka kami mohon jika anda membaca entri kami sempatkan meninggalkan komentar.

Silahkan! Not SPAM, Not SARA

Terimakasih..